Siswa SMA Negeri 3 Jember mengikuti Kompetisi Debat Pendidikan Tingkat SMA/SMK Se – Kabupaten Jember. Siswa tersebut bernama Aurelia Chiquittajunea Callistadevi kelas XII IPS 3, Dinara Aisyah Firdausi kelas XII IPS 3 dan Amaria Ramadhani kelas XI – 6. Kompetisi Debat ini diadakan di Universitas Islam Jember Fakultas Hukum. Dalam Kompetisi Debat mendapatkan juara 2 tingkat SMA/SMK Se – Kabupaten Jember.